Keselarasan artistik juga tampak diperhatikan dengan teliti, baik bentuk interior, eksterior, pintu, jendela, dan kubah memang memperlihatkan ketelitian para arsiteknya.
Demikian ini diproyeksikan mampu memberi nilai terhadap arsitektur bukan hanya sekadar gejala fisik belaka, bahkan memberi bobot makna.