Kerajinan kaca patri merupakan sebuah kerajinan dengan menyisipkan beberapa bagian kaca motif berwarna yang digabungkan dengan bahan material seperti timah dan kuningan. Selain itu kerajinan kaca patri ini sudah ada sejak dulu. Dan untuk zaman dahulu seni kerajinan kaca patri ini sangatlah langka dan masih mahal harganya. Akan tetapi berbeda dengan sekarang harga kaca patri per meter saat ini cukup murah dan terjangkau. Seperti yang kita ketahui bahwa kerajinan kaca patri ini yang saat ini menjadi tren dan pusat perhatian bagi pecinta alat dekoratif saat ini.
Selain itu kerajinan kaca patri ini memiliki berbagai motif yang berwarna seperti motif minimalis, antik, flora, fauna, wayang, dan masih banyak lagi. Dan motif-motif kerajinan kaca patri ini cocok dipasang pada bangunan apapun seperti gedung perkantoran, perumahan, hotel, resort dan bangunan-bangunan lainnya. Selain motif yang beragam dari bentuk juga beragam seperti bentuk lengkung, oval, bulat dan masih banyak bentuk yang lainnya. Dan bentuk-bentuk bisa dipasangkan pada ruangan Anda sesuai dengan kemauan dari para pelanggan.
Ukuran Ketebalan Dan Harga Kaca Patri Per Meter
Dan selain itu kerajinan kaca patri ini memiliki berbagai ukuran ketebalan berbeda, seperti ukuran kaca patri lapis satu dan lapis tiga. Yang membedakan ialah ukuran ketebalannya dan semakin tebal kerajinan kaca patri ini maka tidak akan mudah terkena kotoran dan debu. Selain itu kerajinan kaca patri lapis tiga ini memiliki ketebalan 16mm. Untuk ukuran ketebalan pada bagian depan dan belakang memiliki ukuran 5mm dan untuk bagian tengah memiliki ukuran ketebalan 6mm. Dan harga kaca patri per meter ini bisa Anda lihat pada galeri Gudang Art Design yang cukup lengkap dan murah.
Harga Kaca Patri Per Meter Termurah
Selain itu untuk harga kaca patri per meter di pengerajin Gudang Art Design sendiri berkisar satu sampai dua juta rupiah sesuai dengan tingkat kesulitan yang Anda inginkan. Dan pengerajin Gudang Art Design juga sangatlah berpengalaman dalam hal desain dan dekorasi ruangan.