Kerajinan Tembaga – Seni Tembaga antara Hobi dan Profesi

Kerajinan Tembaga merupakan hal yang bersifat subjektif, Nah mungkin anda mengira kecintaan terhadap kerajinan tembaga hanyalah sebatas hobi, Kenyataannya saat ini justru banyak orang yang begitu menghargai hobi, minat dan seni ini. Seni Tembaga memiliki nilai tawar dan harga jual tinggi, sebagian orang menerjunkan diri sebagai pengrajin tembaga dengan harapan menghasilkan suatu maha karya yang bisa di nikmati.

kerajinan+tembaga
Para pengrajin tembaga juga bisa di mintai pendapat atau komentar mengenai nilai kerajinan tembaga tertentu, sebagai seorang seniman logam tembaga memiliki kepekaan dan ketelitian yang tajam patut menjadi syarat mutlak misalnya untuk membedakan hasil seni tembaga yang benar-benar handmade dan mana yang bukan.
Memang untuk menciptakan suatu karya yang benar-benar sempurna bukan perkara yang mudah sebagai seorang seniman di tuntut selalu terus berinovasi dan memunculkan ide-ide baru dalam setiap karyanya.

more………

Rate this post