Pengrajin replika pintu masjid nabawi pertama di Indonesia dengan material tembaga kuningan
Replika Pintu Masjid Nabawi– Di wilayah Indonesia mungkin sudah banyak dijumpai pengrajin pintu atau ornament masjid. Seperti yang kita ketahui banyak sekali replika pintu masjid yang memiliki bentuk dan desain khas sesuai dengan daerah. Hal tersebut perlu kita maklumi karena seperti pada kenyataanya memang Indonesia mayoritas beragama muslim. Jadi tak heran jika kalian akan sering menjumpai masjid dengan desain bangunan yang khas. Dan memiliki ciri khas bangunan yang beragam.
Daftar Isi
Kerajinan Ornamen Masjid
Semakin berkembangnya jaman semakin banyak juga masjid-masjid yang baru mulai dibangun dan didesain ulang di indonesia. Maka hal ini yang membuat para pengrajin ornament masjid mulai banyak mengembangkan kerajinan pintu masjid. Serta bangunan masjid agar tampak lebih indah. Saat ini banyak sekali kerajinan ornament masjid yang dijual di pasaran. Mulai dikembangkan seiring berjalanya waktu dari kerajinan pintu masjid nabawi. Pengrajinan kubah masjid, pengrajinan interior masjid, pengrajinan eksterior masjid yang mungkin belum saya sebutkan satu persatu. Nah untuk kali ini saya akan membahas mengenai pengrajin pintu masjid nabawi.Pintu merupakan pusat perhatian awal ketika kita memasuki sebuah bangunan masjid. Oleh karena itu banyak sekali para pengrajin pintu masjid yang menjual berbagai desain pintu di Indonesia. Tak heran jika sekarang juga sudah mulai berkembang replika pintu nabawi di mana-mana. Dengan desain jauh lebih menarik dan bervariasi.
Sejarah Replika Pintu Nabawi
Kenapa banyak sekali pengrajin yang membuat dan memproduksi replika pintu masjid nabawi? Karena memang seperti yang sudah kita ketahui bahwa masjid nabawi adalah salah satu masjid yang terpenting yang terdapat di kota Madinah di Arab Saudi. Kenapa masjid ini sangatlah istimewah karena masjid nabawi merupakan masjid yang dibangun oleh Nabi Muhammad SAW. Kemudian masjid ini sekarang juga termasuk tempat makam beliau dengan para sahabatnya. Oleh karena itu tak heran jika masjid ini sangat keramat dan keutamaan bagi umat islam. Setelah masjidil haram yang ada di Mekkah dan Masjidil Aqsah yang ada di Yerussalem. Masjid nabawi juga merupakan masjid terbesar ke dua di dunia setelah Masjidil Haram di Mekkah.Oleh karena itu karena tidak semua umat muslim dapat berkunjung kesana dan melihat keindahan bangunan masjid nabawi. Hal inilah yang mendorong banyak pengrajin untuk membuat desain replika pintu nabawi. Agar banyak umat muslim yang meskipun tidak bisa melihat langsung keindahan bangunan ornament masjid nabawi. Dengan adanya pengrajin replika pintu nabawi maka sebagian umat muslim yang belum pernah melihat pintu nabawi. Akan tetap mengetahui gaya dan desain pintu nabawi.
Cara Pembuatan Replika Pintu Nabawi
Ada banyak sekali cara pembuatan replika pintu nabawi. Namun disini saya akan menjelaskan secara umumnya saja, simak sebagai berikut:Pembuatan replika pintu nabawi yang pertama adalah proses pemahatan kuningan, proses pemahatan merupakan proses awal untuk mendapatkan bentuk suatau pintu sesuai dengan apa yang diharapkan oleh konsumen, kemudian tahap selanjutnya adalah polish yang mana tahap ini merupakan bagian untuk memoleskan tembaga hanya untuk memperindah penampilan replika pintu nabawi, kemudian tahap terakhir adalah finishing, tahap ini adalah proses akhir pembuatan supaya produk lebih tahan lama dan awet dengan beberapa macam perlakuan sesuai dengan keahlian pengrajin. Untuk menghasilkan replika pintu nabawi terbaik, maka harus menggunakan bahan tembaga dan kuningan yang berkualitas. Tidak hanya itu saja, kemahiran para pengrajin yang handal dan berpengalaman juga akan mempengaruhi hasil akhir pembuatan pintu nabawi. Banyak sekali tempat yang menjual replika pintu nabawi di Indonesia, dengan desain yang sangat mewah dan harga yang jauh terjangkau anda bisa mencarinya di pusat replika pintu nabawi, salah satunya adalah Gudang Art Design, yang mana Gudang Art Design menjual banyak variasi replika pintu masjid nabawi. Desain dan ukuran biasanya bisa request atau sesuai dengan keinginan anda juga bisa memesan sesuai yang ada di tempat dengan pertimbangan ukuran tertentu.
Kerajinan Pintu Masjid dari Tembaga
Kerajinan replika pintu nabawi merupakan kerajinan yang terbuat dari bahan serta ornament bernilai seni tinggi, oleh sebab itu banyak sekali pengrajin yang berlomba-lomba membuat kerajinan pintu masjid nabawi.Saat ini banyak terdapat para pengrajin tembaga dan kuningan yang tersebar di penjuru Indonesia. Hal itu juga memudahkan para pengrajin pintu nabawi untuk mendapatkan kualitas tembaga terbaik pula, sehingga pembuatan replika pintu nabawi dengan tembaga dan kuningan menjadi hal yang sangat mudah sekali dilakukan, bahkan banyak sekali pengrajin yang mulai memproduksi pembuatan pintu nabawi, ini bisa memanfaatkan nilai jual replika pintu nabawi untuk mengangkat perekonomian mereka.Ragam desain pintu nabawi sangat beragam, mulai dari pembuatan kerajinan dengan meniru pintu nabawi asli atau dengan memodifikasi ukiran sehingga nampak lebih elegan, atau pun dengan memodifikasi pada bagian ornament tembaganya.
Arsitektur Pintu Tembaga
Banyak sekali konsumen yang melakukan pemesanan untuk dipasang kerajinan replika pintu masjid nabawi yang terbuat dari tembaga murni sehingga kebanyakan dari para pengrajin membuatnya dengan sendiri alias homemade, dengan tujuan menjaga kualitas pahatan dan ukiran sebuah pintu dengan ornament tembaga serta dipadukan dengan kayu berkualitas sehingga hasil akhir pintu nabawi memiliki kualitas yang tinggi sehingga tidak mengecewakan konsumen.Tembaga memiliki makna yang cukup dalam untuk sebuah kerajinan pintu nabawi, tembaga mampu membuat sebuah karya pahat nampak lebih kokoh dan elegan, ini alasan kenapa banyak sekali pengrajin memanfaatkan tembaga sebagai bahan utama kerajinan.Selain kokoh dan elegan, penggunaan tembaga pada pintu nabawi juga dikarenakan sifat tembaga yang kuat dan tahan terhadap karatan.
Keindahan Pintu Nabawi Tembaga
Para pengrajin menggunakan campuran tembaga dan kuningan supaya menghasilkan kombinasi warna yang sempurna dan mewah, mereka juga berupaya dengan penggunaan tembaga dan kuningan mampu membuat desain terlihat sama persis dengan pintu nabawi yang asli, sehingga tidak mengurangi nilai estetika wujud aslinya.Perlu diketahui bahwa sebelum maraknya replika pintu nabawi di pasaran saat ini, dulunya terdapat sebuah industri pencetus atau bisa disebut penggagas bentuk kerajinan pintu nabawi, yakni Gudang art Design yang memang disana terdapat banyak sekali pengrajin yang sudah handal dan berpengalaman, para pengrajin di Gudang Art telah menggeluti usaha ini sejak lama, dan selalu menggunakan tembaga pilihan dengan kualitas terbaik pada setiap karya yang dibuat.Tembaga memiliki kesan mewah dan megah pada sebuah desain bangunan apalagi jika desain pintu masjid terbuat dari tembaga maka akan terkesan indah sekali, nah penyebab banyak sekali replika pintu nabawi terbuat dengan tembaga untuk hiasanya karena ini akan menambah keindahan interior sebuah masjid. dan desain yang sangat menarik tana mengubah unsur estetik pintu nabawi adalah agar dapat dinikmati oleh banyak umat muslim yang ada di Indonesia tanpa harus pergi ke Arab Saudi untuk melihat wujud aslinya.Adanya replika pintu nabawi membuat banyak sekali masjid yang ada di Indonesia tampak menyerupai masjid nabawi, ini semua berkat jerih payah para pengrajin pintu nabawi. Selain itu banyak juga pengrajin yang tidak hanya membuat replika pintu nabawi saja mereka juga membuat beberapa ukiran lafadz alquran yang hampir menyerupai bentuk di masjid nabawi, hal ini sangat berguna untuk menekankan nuansa agama yang kental. Gudang Art Design juga menjual beberapa hiasan lafadz alquran yang banyak sekali model dan desainya dengan harga yang terjangkau.
Ukuran dan Bentuk Replika Pintu Nabawi
Pengrajin replika pintu nabawi yang terbuat dari tembaga juga menyediakan banyak sekali ukuran desain model dan beraneka ragam bentuk, ini biasanya sesuai dengan pemesanan dan budget yang diberikan oleh konsumen, pengrajin hanya akan menyesuaikan.Adapun bentuk ukuran umum replika pintu nabawi yang sesuai dengan konsep pintu asli adalah untuk lebar sekitar 70 cm sampai dengan 80 cm, kemudian untuk tinggi pintu sekitar 200 – 250 cm dengan ketebalan 4 cm ini merupakan ukuran yang sesuai. Adapun ukuran biasanya para pengrajin juga membuat nya sesuai ukuran umum yang lain yakni 225 x 70 cm dengan ketebalan sekitar 5 – 7 cm setelah pemasangan bahan bahan semuanya. Adapun bagian dari replika pintu nabawi adalah plat kuning dan pembuatan plat kuning hanya bisa dilakukan oleh orang orang yang ahli saja ini yang menyebabkan harga jual replika pintu nabawi semakin tinggi karena memang hasilnya juga berkualitas. Namun jika anda mau memesan dengan ukuran berbeda juga bisa, akan tetapi anda harus memperhatikan ukuran idealnya yakni ukuran idealnya lebar bukaan serta ketinggian harus sesuai dengan apa yang anda inginkan. Gudang Art Design memudahkan anda untuk pemesanan replika pintu masjid nabawi dengan ukuran yang anda inginkan. Disini merupakan pusat pembelian replika pintu nabawi dengan beragam corak dan model.
Harga Replika Pintu Nabawi
Harga yang dipatok untuk replika pintu nabawi memang beragam sekali. Mulai dari kisaran harga termurah hingga termahal namun anda harus pandai pandai dalam memilih. Dan memilah toko yang akan anda kunjungi supaya anda tidak tertipu dengan harga yang mahal. Padahal anda bisa mendapatkan kualitas dan desain yang sama. Namun dengan harga yang lebih terjangkau.
Atau sebaliknya.
Oleh karena itu sebelum anda membeli replika pintu masjid nabawi maka sebaiknya anda mencari informasi di internet. Berapa kisaran harga yang sesuai dengan desain dan ukuran yang ingin anda pesan. Ini mencegah terjadinya penipuan harga yang terlalu mahal.
Untuk harga replika pintu nabawi di GUDANG ART DESIGN berkisar antara 15juta s/d 30 jt tergantung lebar ornamen yang diinginkan. Harga tersebut hanya kisaran harga.
Jika ingin mendapatkan harga aktual, bisa langsung menghubungi kami di nomor: 081266321414.
Atau langsung datang ke Gallery GUDANG ART DESIGN.
Tempat Replika Pintu Nabawi Murah
Jika anda sudah menemukan harga yang pas dan sesuai maka lakukan pembelian di sentra kerajinan tembaga dan kuningan yang terbukti terbaik seperti melalui Gudang art Design yang mana juga menyediakan web online untuk anda melihat beberapa desain terbaik yang ada. Atau anda bisa berkunjung ke alamat Gudang art Design yang bertempat di Alamat: Jalan Kaliurang KM 12, Candi Sari, Candi Karang, Sardonoharjo, Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581, anda bisa melihat langsung beragam desain pintu masjid nabawi, hanya di Gudang art Design yang menawarkan harga bersahabat untuk kerajinan tembaga dan kuningan seperti pintu nabawi dengan harga yang terjangkau sekali.
Daftar Harga Replika Pintu Nabawi
Ada banyak sekali jenis replika pintu nabawi dengan daftar harga yang berbeda namun masih dalam kisaran yang terjangkau, nah anda perlu mengetahui jenis dan model yang anda pesan kemudian anda cari kira-kira berapa kisaran harga yang sesuai dengan replika pintu nabawi yang anda inginkan, biasanya jika anda datang ke pusat kerajinan kuningan dan tembaga maka anda akan mendaptkan daftar harga yang jauh lebih terjangkau karena pusat tidak akan mengambil keuntungan yang besar.
Cara Distributor Replika Pintu Nabawi
Sebuah pintu dalam suatu bangunan menjadi hal utama yang sangat peting sekali karena pintu merupakan salah satu hal yang akan tampak lebih utama ketika seseorang melihat sebuah bangunan, jadi pintu dapat menentukan seuatu bangunan tersebut megah atau tidak, oleh karena itu tak heran jika banyak sekali pengrajin membuat desain berbagai macam untuk sebuah pintu rumah ataupun masjid salah satunya adalah replika pintu masjid.Yang perlu dipertanyakan adalah ketika anda ingin membeli replika pintu masjid nabawi maka sebaiknya anda melakukan pembelian dipusat atau toko pusatnya saja. nah sekarang bagaimana cara distributor replika pintu nabawi yang sudah sangat terkenal ini, simak sebagai berikut.
Perkembangan Distribusi
Pada era seperti ini semua yang beroperasi dalam sistem pemasaran akan diberikan andil yang sangat besar sekali dalam suatau penyebaran produk atau distributor produk, termasuk produk replika pintu nabawi, bahkan distributor dianggap penguasa besar suatau pasar. Memang seperti yang sudah dibuktikan bahwa tanpa distributor produsen tidak akan pernah bisa bersaing dengan lawanya.Tentu saja seperti yang sudah kita ketahui bahwa dalam pemasaran yang berbeda-beda semua tergantung pada distributornya, faktor produk dan pola konsumsi masyarakat. Secara umum distributor sangat penting apalagi jika anda ingin menjual replika pintu nabawi sebagai usaha sampingan.
Jual Replika Pintu Nabawi
Ini merupakan cara jual atau distribusi replika pintu nabawi secara umum yang banyak digunakan oleh beberapa perusahaan. Di mana toko pusat replika pintu nabawi biasanya menjual ke sub agent yang tersebar diberbagai kota. Ini dilakukan supaya produk tersebar secara luas diberbagai wilayah.Kemudian dari sub agent yang ada diberbagai kota menyalurkan ke whole saler yang mana whole saler yang akan meneruskan ke pengecer. Hingga kemudian sampai ketangan konsumen. Tak heran jika anda sering menjumpai beberapa penjual replika pintu nabawi namun jika anda ingin memperoleh keuntungan besar langsung saja membeli di pusat. Karena harga akan lebih terjangkau dan murah.Gudang Art Design merupakan salah satu pusat produksi /pembuatan dan penjualan replika pintu nabawi terletak di Indonesia. Khususnya kota Jogjakarta /Yogyakarta dan Tumang, Cepogo, Boyolali. Yang mana jika anda membeli disana maka anda bisa mendapatkan jumlah replika pintu nabawi dengan sangat banyak sekali varian ukuran dan model. Bukan hanya itu anda juga akan mendapatkan keuntungan banyak dan pelayanan yang mudah. Selain itu di pusat kerajinan ini lebih mengutamakan kualitas dari produk yang dibuat jadi anda tidak perlu khawatir. Replika pintu nabawi yang anda beli akan memliki kualitas tembaga dan kuningan yang berkualitas.
Kesimpulan
Kesimpulan dari artikel diatas adalah bahwa banyak sekali jenis replika pintu masjid nabawi. Tentunya dengan bahan berbeda beda dan harga yang berbeda. Corak /ornamen pintu masjid nabawi juga tersedia sangat beragam sekali. Mulai dari yang biasa hingga yang terlihat indah. Semua ketentuan dipatok dengan harga yang bervarian. Jika anda berminat memesan atau membeli kubah masjid maka saya sarankan untuk menacari informasi terlebih dahulu. Atau anda juga bisa datang ke Gudang Art Design. Atau mengunjungi web resmi Gudang art Design karena disini. Anda bisa melihat banyak sekali display pintu masjid nabawi dengan berbagi macam variasi yang pernah dikerjkan. Anda juga bisa datang langsung ke workshop GUDANG ART DESIGN. Yang beralamatkan di Jalan Kaliurang KM 12, Candi Sari, Candi Karang, Sardonoharjo, Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581.Semoga artikel mengenai replika pintu nabawi diatas dapat membantu anda dalam mengatasi hal hal yang kurang anda ketahui. Mengenai pembelian atau macam produk dari replika pintu nabawi.
Jika Anda ingin melakukan pemesanan /konsultasi seputar kerajinan replika pintu nabawi. Silahkan hubungi kami di 081266321414. Atau klik tombol chat menggunakan WhatsApp.
4.5/5 - (15 votes)
This post was last modified on 9 Juli 2019 2:16 pm
Share
Gudang Art Design
Pusat Kerajinan Tembaga Kuningan dan Kaca Patri Terbaik Indonesia. Untuk pemesanan dan informasi produk kerajinan bisa hubungi kami melalui kontak dibawah ini:
Telp./WA: 081266321414