Tren Positif Jasa Website Toko Online

websitetokoonline
Dalam waktu yang singkat, kebutuhan Jasa pembuatan website toko online khususnya di Indonesia meningkat tajam. “Pertumbuhan ritel e-commerce terus mengalami peningkatan.”Peningkatannya cukup tinggi, tahun ini bisa mencapai 50%,” kata Direktur Retail Service Nielsen Yongky Susilo dalam keterangan pers, Senin (13/12/2010). Ini sebuah pertanda yang menggembirakan bagi para pelaku bisnis online. Berdasarkan data dari Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII), jumlah pengguna Internet di Indonesia mencapai 45 juta. Bukankah ini pasar yang cukup potensial?


Karakteristik Jasa website Toko Online.

Ada banyak modus operandi dalam menjalankan toko online. Biasanya para pelaku baru memanfaatkan situs-situs jejaring sosial untuk menawarkan produk mereka. Multiply dan Facebook menjadi pilihan utama karena alasan popularitas dengan banyaknya pengguna dari kedua media tersebut. Bahkan untuk pengguna facebook di Indonesia dikabarkan telah mencapai 35 juta lebih berdasarkan data socialbakers.com   dengan tingkat pertumbuhan yang sangat fantastis 14,48%, ini adalah terbesar kedua di dunia setelah Amerika Serikat.

Selain memanfaatkan situs jejaring sosial, cara lain dari usaha semacam ini adalah dengan mengikuti layanan-layanan direktori yang banyak tersebar di internet. Baik berbayar maupun yang gratis.


Cara terakhir dan yang paling representatif adalah dengan menggunakan Jasa website. Saat ini ada banyak layanan Jasa pembuatan website toko online. Silahkan Anda pilih sendiri layanan jasa website mana yang sesuai dengan selera Anda. Bagaimana memilih jasa pembuatan website, silahkan baca pada artikel Memilih Jasa Pembuatan Website

Gudang Art Design

Rate this post